Keran Pre Order Ponsel Metal Galaxy Alpha Dibuka

Jakarta - Meski hadir dengan sejuta bocoran, sebuah ponsel tak akan bisa diluncurkan tanpa sertifikasi dari pihak terkait. http://dhyanavibrations.com/ Begitu juga ponsel metal Android pertama Samsung yang telah didaftarkan ke badan penguji dan bahkan telah bisa dipesan.

http://cccc-sanantonio.org/ Instansi yang dimaksud adalah Federal Communication Commision (FCC) Amerika Serikat. Setelah hanya mondar-mandir di jagat maya berupa bocoran tampilan fisiknya, Galaxy Alpha disebut telah masuk daftar FCC dengan tipe SM-G850F dan juga sudah mendapatkan approval.

http://cloudpartycolombia.co/ Artinya, prediksi peluncurannya yang diisukan akan terjadi bulan Agustus ini bisa jadi akan terbukti. Bahkan seperti dilansir GSM Arena, Kamis (7/8/2014), ponsel ini di Inggris juga sudah memasuki pre order yang dibuka pada kisaran harga lumayan tinggi yakni sebesar 549 euro.

http://chuka.co/ Seperti bocoran sebelumnya, spesifikasinya disinyalir masih sama dengan prosesor octa core Exynos 5, RAM 2 GB, memori internal 32 GB, kamera utama 12 MP, kamera depan 2.1 MP, dan layar AMOLED 4.7 inch dengan resolusi 1280x720 pixel.

http://qa5.co/ Sementara itu informasi lainnya mengatakan, meski Galaxy Alpha diluncurkan pada bulan Agustus ini, namun kemungkinan baru masuk rak-rak toko mulai 13 September nanti.